Tsesanah-Jika di Indonesia atau
negara lainnya kamu akan memperoleh sebungkus rokok dengan harga yang murah,
namun jika di Australia kamu harus berpikir ulang jika ingin menjadi seorang
perokok.
Kemasan Rokok Di Australia
Pasalnya satu bungkus rokok
yang rata-rata berisikan 25 batang rokok di negara benua ini dijual seharga 15
Pounsterling, atau sekitar 290 ribu rupiah. Bahkan untuk empat tahun kedepan
harga satu bungkus rokok akan dinaikkan 8 pounsterling atau setara 154 ribu
rupiah.
Dari hasil penjualan roko
dengan harga tinggi tersebut, Pemerintah Australia memanfaatkan keuntungan dari
hasil penjualan rokok tersebut. Tercatat keuntungan yang diperoleh dari pajak
tembakau di Australia sebesar US$ 4,7 miliar.
Dengan tingginya harga
penjaualan rokok ini, diharapkan akan semakin mengurangi angkak perokok aktif
di Australia, sehingga akan meningkatkan angka kesehatan masyarakat Australia.
No comments:
Post a Comment